PENGARUH PERMAINAN PLAY DOUGH DENGAN PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS ANAK USIA PRASEKOLAH DI PAUD dan TK DAARUL QURAN NGURANGAN

Fitriani Fitriani, Yurwanti Yurwanti

Abstract


Latar Belakang; Perkembangan motorik halus merupakan pengendalian gerak tubuh yang melibatkan otot-otot halus dan gerakannya membutuhkan koordinasi mata, otot dan saraf. Untuk mengatasi keterlambatan motorik halus dapat diberikan stimulasi meronce karena dengan kegiatan meronce memerlukan koordinasi antara otot halus dan mata sehingga dapat menstimulasi ketangkasan jari-jemari.

Metode; Penelitian ini menggunakan desain quasy eksperiment dengan pendekatan nonequivalent control group design, teknik pengambilan sampel dengan sampling kuota. Populasi dalam penelitian ini adalah anak usia prasekolah di TK Daarul Quran Ngurangan, sampel masing-masing berjumlah 18 responden sebagai kelompok eksperimen dan kelompok kontrol.

Hasil; Hasil uji wilcoxon didapatkan hasil Sig. (2-tailed) 0,001 yang menunjukkan Sig. < 0,05 yang artinya Ha diterima Ho ditolak. Artinya ada pengaruh meronce manik-manik dengan perkembangan motorik halus anak usia prasekolah di TK Daarul Quran Ngurangan.

Kesimpulan; adanya pengaruh permainan playdough dengan perkembangan motorik halus anak usia prasekolah di TK Daarul Quran Ngurangan.

 

Kata Kunci; Perkembangan Motorik Halus, Anak Usia Prasekolah, Permainan Playdough


Full Text:

PDF

References


Ariani, N., & Noorratri, E. D. (2022). Gambaran Tingkat Pengetahuan Ibu Tentang Perkembangan Motorik Kasar Anak Usia 3-5 Tahun Di Posyandu Pilangsari Sragen. Jurnal Kesehatan Tambusai, 3(3), 453–458. Https://Doi.Org/10.31004/Jkt.V3i3.6912

Avriza, L. A., & Zubaidah, Z. (2022). Gambaran Perkembangan Anak Usia Prasekolah Dimasa Pandemi Covid-19. Adi Husada Nursing Jurnal, 8(2), 136–144.

Ayu Mulyawartini, G. (2019). Melalui Kegiatan Meronce Bentuk Dan Warna Dapat Meningkatkan Kemampuan Motorik Halus Anak Pada Kelompok B Tk Harapan Kelayu. Jurnal Edukasi Dan Sains, 1(1), 118–133. Https://Ejournal.Stitpn.Ac.Id/Index.Php/Bintang

Etri, Y., & Fridalni, N. (2020). Faktor Yang Mempengaruhi Perkembangan Motorik Anak Usia Prasekolah. Jurnal Kesehatan Medika Saintika, 11(2), 226–235. Https://Doi.Org/Http://Dx.Doi.Org/10.30633/Jkms.V11i1.761

Friska Sinulingga, Y., Yolanda Dalimunthe, S., & Sihaloho, E. (2022). Hubungan Pola Asuh Ibu Bekerja Dengan Perkembangan Anak Usia Prasekolah Di Desa Patumbak Ii Tahun 2022. Jurnal Pionir Lppm Universitas Asahan, 8(2).Hera, A. J., & Latief, F. (2020). Peningkatan Kemampuan Motorik Halus Melalui Kegiatan Meronce Pada Anak Kelompok B Tk Islam Nurussalam Kabupaten Maros. Tematik: Jurnal Pemikiran Dan Penelitian Pendidikan Anak Usia Dini, 6(2), 99. Https://Doi.Org/10.26858/Tematik.V6i2.16163

Astria, Nina “Penerapan Metode Bermain Melalui Kegiatan Finger Painting Untuk Meningkatkan Kemampuan Motorik Halus”. Tersedia di: https://ejournal.undiksha.ac.id

Junil Hera, A., & Latief, F. (2020). Peningkatan Kemampuan Motorik Halus Melalui Kegiatan Meronce Pada Anak Kelompok B Tk Islam Nurussalam Kabupaten Maros. Tematik: Jurnal Pemikiran Dan Penelitian Pendidikan Anak Usia Dini, 6(2), 99. Https://Doi.Org/10.26858/Tematik.V6i2.16163

Handayani Sri, dkk, Penerapan Media Playdough untuk Meningkatkan Kreativitas Anak Usia Dini, (Semarang: Universitas Terbuka, 2016.

Monika, Lau, A., Darmawan, D. K., & Sugiarto, W. (2023). Aktivitas Motorik Halus Pada Anak Usia Dini Melalui Workshop Painting By Number. 1(1), 31–38. Https://Conference.Upnvj.Ac.Id/Index.Php/Senabdimas/Article/View/2392

Nadila Ridha, A. (2022). Pengaruh Perceptual-Motor Training Terhadap Perubahan Kemampuan Koordinasi Mata, Tangan, Dan Kaki Anak Tunagrahita Di Sekolah Luar Biasa Laniang Makassar. July, 1–23. Http://Repository.Unhas.Ac.Id/Id/Eprint/14729

Rahayu Azani, S. (2022). Pengaruh Kirigami Terhadap Kemampun Motorik Halus Anak Kelompok B Di Tk Asyiyah Bustanul Athfal Iv Kota Jambi. 8.5.2017, 2003–2005. Https://Repository.Unja.Ac.Id/44207/5/Bab I.Pdf

Rosulillah, L. (2019). Peningkatan Kemampuan Motorik Halus Pada Koordinasi Gerakmata Dan Tangan Anak Melalui Kegiatan Montase Di Kelompok B Ra Muslimat Nu 65 Faqih Hasyim Siwalanpanji Buduran Sidoarjo. Duke Law Journal, 1(1).

Widyastuti, L. (2022). Analisis Pola Asuh Orang Tua Pada Keterampilan Motorik Halus Anak Usia Dini Di Paud Putra Dirgantara Desa Hargantoro (Studi Kualitatif) Artikel.

Zahro, K. I. (2023). Terapi Bermain Meronce Untuk Mengembangkan Motorik Halus Pada Anak Berkebutuhan Khusus Di Kelas Inklusi Mi Al Ma’arif 02 Jombang Jember.




DOI: https://doi.org/10.35720/tscs1kep.v8i02.461

Article Metrics

Abstract viewed : 222 times
PDF files downloaded : 124 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.
slot online slot gacor slot